MACAM-MACAM MODEL DATA
Macam-Macam Model Data berbasis Rekord (Record Based Data Model)Terdapat tiga macam model data berbasis rekord yang digunakan secara umum, yaitu;
- Model jaringan (network model)
- Model hirarki (hierarchical model)
- Model relasional (rational model)
MODEL JARINGAN
Model jaringan merupakan model yang mempresentasikan data sebagai kumpulan rekord dan keterhubungannya (relasinya) digambarkan dengan himpunan-himpunan yang secara eksplisit berupa pointer dalam implementasinya. Rekord-rekord diorganisasikan sebagai struktur graph umum, dimana rekord bertindak sebagai simpul dan himpunan sebagai busur dalam graph.
MODEL HIRARKI
Model hirarki merupakan tipe terbatas model jaringan. Data dipresentasikan sebagai kumpulan rekord dan keterhubungannya (relasinya) dipresentasikan sebagai himpunan. Model hirarki hanya mengijinkan sebuah simpul (rekord) mempunyai satu induk. Model ini dapat dipresentasikan sebagai tree graph (graph pohon) dengan rekord sebagai simpul/segment dan himpunan sebagai busur.
MODEL RELASIONAL
0 komentar:
Posting Komentar