RSS

Bahasa pada Model Data Relasional

BAHASA PADA MODEL DATA RELASIONAL

Menggunakan bahasa query, yaitu pernyataan yang diajukan untuk mengambil informasi
Terbagi 2 :

1.      Bahasa Query Formal
Bahasa query yang diterjemahkan dengan menggunakan simbol-simbol matematis.
Terbagi 2, yaitu:

a.      Prosedural, yaitu pemakai memberi spesifikasi data apa yang dibutuhkan dan bagaimana cara mendapatkannya.
Contoh:      

Aljabar Relasional , yaitu dimana query diekspresikan dengan cara menerapkan operator tertentu terhadap suatu tabel / relasi.

b. Non Prosedural, yaitu pemakai menspesifikasikan data apa yang dibutuhkan tanpa menspesifikasikan bagaimana untuk mendapatkannya.
Contoh:

Kalkulus Relasional, dimana query menjelaskan set tuple yang diinginkan dengan cara menjelaskan predikat tuple yang diharapkan.Terbagi 2 :
      • Kalkulus Relasional Tupel
      •  Kalkulus Relasional Domain

2.      Bahasa Query Komersial
Bahasa Query yang dirancang sendiri oleh programmer   menjadi suatu program aplikasi agar pemakai lebih mudah menggunakannya (user friendly).
Contoh :
§  QUEL  :Berbasis pada bahasa kalkulus relasional
§  QBE     :Berbasis pada bahasa kalkulus relasional
§  SQL     :Berbasis pada bahasa kalkulus relasional dan  ljabar relasional

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 komentar:

Posting Komentar